Stasiun Televisi

Terang Abadi TV (TATV) Yogyakarta

Yogyakarta: Jl. Gajah Mada No. 52 Yogyakarta INDONESIA 55112;
Solo: Jl. Brigjend. Katamso No. 173 Surakarta INDONESIA
Telp: +62-274-510792; Solo: +62-271-852643, 852522
Fax: +62-274-510792; Solo: +62-271-852522

Terang Abadi TV (TATV) Yogyakarta

Ulasan

Terang Abadi TV (TATV) adalah pionir siaran televisi lokal di Solo Raya yang berada di bawah naungan PT. Televisi Terang Abadi. Dengan tag-line TATV MANTEB!! (masa kini dan tetap berbudaya), stasiun televisi yang lahir pada bulan September 2004 di Solo ini berusaha untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Jawa tengah (Solo) dan Daerah Istimewa Yogyakarta pada khususnya akan informasi dan hiburan.

Hingga saat ini, wilayah cakupan TATV mencapai Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, Bantul, Kulon Progo, Gunung Kidul, Magelang, Kota Surakarta (Solo), Kabupaten Klaten, Boyolali, Wonogiri, Sukoharjo, Karanganyar, Klaten, Sebagian Pati, Kudus, Wonosobo, Temanggung, dan Ngawi.

Sebagai stasiun televisi yang saat ini memiliki 18 jam penyiaran per hari sejak pukul 06.00-00.00 WIB, TATV memenuhi pola 60 persen in house program yang terdiri dari acara on air dan off air serta tayangan langsung dan out door event.

TATV yang beroperasi di channel 50 UHF pada frekuensi 703.25 MHZ ini memiliki program daerah yang kuat. Beberapa berita bahasa daerah seperti Surakarta Hari Ini, Jogja Hari Ini, Kabar Awan, Kabar Wengi, live Obloran Forum Solusi, Interaktif live dalam Jagongan Pasar Gede, Campursari, Warna-Warni, TTC, Game show dan masih banyak lagi merupakan program-program favorit pemirsa.


Terang Abadi Televisi (TATV)Studio: 
Studio 1 - Entertainment Studio (Solo - Jl.Brigjend Katamso 173)
Studio 2 - Talk Show Studio (Solo - Jl.Brigjend Katamso 173)
Studio 3 - News Studio (Solo - Jl.Brigjend Katamso 173)
Studio 4 - Jogja Studio (Jogja - Gebang Room, Grand Quality Hotel 2nd Floor)

jogjastreamers

JOGJAFAMILY

JOGJAFAMILY

JogjaFamily 100,9 FM


SWARAGAMA 101.7 FM

SWARAGAMA 101.7 FM

Swaragama 101.7 FM


GCD 98,6 FM

GCD 98,6 FM

Radio GCD 98,6 FM


RETJOBUNTUNG 99.4 FM

RETJOBUNTUNG 99.4 FM

RetjoBuntung 99.4 FM


SOLORADIO 92,9 FM

SOLORADIO 92,9 FM

Soloradio 92,9 FM SOLO


UNIMMA FM 87,60

UNIMMA FM 87,60

Radio Unimma 87,60 FM


Dapatkan Informasi Terpilih Di Sini