Seni dan Budaya
-
Pameran Seni Rupa & Kriya Kelompok Sapulidi #2 Ngrumat
Sabtu, 02 April 2022 | Expired✨ *MAHASISWA PENDIDIKAN SENI RUPA & KRIYA 2018 UNY PROUDLY PRESENT* ✨ Pameran Seni Rupa & Kriya Kelompok SAPULIDI #2 *"NGRUMAT"* -
Pameran Daulat & Ikhtiar
Selasa, 01 Maret 2022 | ExpiredSelamat datang Maret!!! Mari mengingat kembali narasi yang bergerak dari peristiwa masa lalu. @museum.benteng.vredeburg menghadirkan Pameran Temporer Kolaboratif bersama Seniman dan Kolektif Seni Kontemporer. Pameran “Daulat & Ikhtiar” melibatkan 5 perupa (2 diantaranya kolektif) muda asal Yogyakarta yang memiliki kebiasaan dalam berkarya dengan konsep pendekatan kritis. Menyajikan karya lukisan, patung, instalasi, video, dan seni virtual, berdasarkan kreativitasnya dari riset lapangan dan kajian penelitian terkait “Serangan Umum 1 Maret 1949”. Persiapkan dirimu untuk menelusuri museum sekaligus menikmati sajian seni kontemporer yang menarik! Jangan lupa ajak teman-teman ya! #daulatdanikhtiar #museumbentengvredeburg #seranganumum1maret #pameranseni #pameranjogja #sejarah #proditatakelolaseni -
-
-
Pekan Fotografi Sewon #10 "Restart"
Rabu, 19 Januari 2022 | ExpiredPameran PFS #10 dengan tema "RESTART" Pembukaan pameran: Rabu, 19 Januari 2022 pukul 16.00 WIB -
-
Pameran Seni Rupa 'Gugah'
Jumat, 10 Desember 2021 | ExpiredPameran Seni Rupa "GUGAH" tahun 2021 10-24 Desember 2021 pukul 09.00-21.00 WIB | Gedung Exhibition Hall, Taman Budaya Kulon Progo -
Priyan Bakti Berbudaya #2
Jumat, 17 Desember 2021 | ExpiredPriyan Bakti Berbudaya #2_ "Kolaborasi Budaya, Merajut Asa, Menyatukan Rasa" -
Sumonar 2021 “Spectrum Optica“
Senin, 06 Desember 2021 | ExpiredSumonar 2021 “Spectrum Optica“, A Projection Mapping and Interactive Light Art Festival on Yogyakarta | Jogja Natioal Museum 6-12 Desember 2021. Artist & Curatorial Talk • Sumonar Digital Fair • Video Mapping Exhibition • Video Mapping Performance • Visual Workshop *limited visitors with registration & health protocol applied PRESENTED BY: @jvmp.id & Saab! Production MORE INFO: Visit & Follow Instagram, Facebook, Twitter: @sumonarfest, also subscribe YouTube Channel: Sumonar -
Pameran Tunggal Katirin "Journey of Love"
Sabtu, 18 September 2021 | ExpiredPameran tunggal oleh Katirin, "A Journey of Love". . . 18 September-30 November 2021 11.00-21.00 WIB @katirinart x @kopiprei . . Pembukaan oleh Dr. Edi Sunaryo Performance by Pawonjogan CS . . @katirinart #artnengndi #soloexhibition #artjogja #publikasijaw #paintingexhibition #loveart #artgallerie #arthouse