Ayam Goreng
Warung Ayam Goreng Bu Tini Yogyakarta
Jalan Sultan Agung 17 Yogyakarta
Ulasan
Tentang Ayam Goreng Bu Tini
Selain gudeg, Yogyakarta juga terkenal dengan kuliner khas ayam goreng. Salah satu restoran yang terkenal dengan olahan ayam kampungnya adalah Warung Ayam Goreng Bu Tini. Restoran ini merupakan salah satu yang paling legendaris dan memiliki sajian ayam kampung bercitarasa manis - gurih. Tak lengkap rasanya apabila Anda berkunjung ke Yogyakarta tanpa mencicipi Ayam Goreng Bu Tini.
Menu Unggulan
- Ayam Goreng Kampung
Harga
- Paha Atas/Gending: Rp. 13.000,-
- Ati Ayam: Rp. 2.000,-
- Ampela; Rp. 1.500,-
- Nasi Putih: Rp. 4.000,-
- Aneka Sambal dan Ca: Rp. 3.000 - Rp. 8.000
- Jeruk Anget: Rp. 4.000,-
- Es Tape: Rp. 4.000,-
- Minuman Lainnya: Rp. 3.000 - Rp. 8.000
Daftar Menu
- Ayam Goreng Komplit
- Setengah Ayam Goreng + Kepala
- Ati
- Ampela
- Paha
- Gendhing
- Nasi
- Lalapan
- Ca Brokoli/Kangkung
- Oseng-oseng Tempe & Kacang Panjang
- Sayur Asem
- Aneka Sambal (Mentah, Bawang, Tomat Goreng)
- Pete Goreng
Jam Buka
- 08.30 - 21.30
- Buka Senin - Minggu
Cara Menuju Lokasi
- Dari Malioboro ke selatan, perempatan Kantor Pos Besar ke timur sampai bertemu perempatan Jl. Brigjen Katamso
- Dari perempatan Jl. Brigjen Katamso terus ke timur sampai bertemu perempatan ex-Bioskop Permata
- Dari ex-Bioskop Permata ke timur sedikit sekitar 50 meter, Warung Ayam Goreng Bu Tini berada di kiri jalan (utara jalan) setelah ex-Bioskop Permata
Metode Pembayaran
- Tunai (cash)
Tempat Parkir
- Memadai untuk sepeda motor dan cukup untuk 2 - 3 mobil
- Biaya parkir Rp. 1.000,- untuk sepeda motor dan Rp. 2.000,- untuk mobil (tanpa karcis)
Wi-Fi
- Tidak Ada
Gallery
Tempat menarik sekitarnya
Rumah Ibadah
Gereja Santo Yusuf Bintaran
Gereja Santo Yusuf Bintaran merupakan sebuah bangunan bersejarah yang didirikan pada tahun 1934. Gereja ini merupakan hasil karya dari arsitek J.H [...]
Situs Seni & Budaya
Pura Pakualaman
Pura Pakualaman merupakan salah satu pusaka budaya di kota Yogyakarta. [...]
Wisata Minat Khusus
Kampung Wisata Pakualaman Yogyakarta
Pakualaman juga merupakan salah satu wilayah di Yogyakarta yang mempunyai istana selain Keraton, lebih terkenal dengan sebutan Puro Pakualaman. Selain Puro Pakualaman, di wilayah ini juga mempunyai sejumlah bangunan heritage dan produk unggulan yang lainnya. [...]