Hotel
ARTOTEL Yogyakarta
Jalan Kaliurang KM 5.6 no. 14, Caturtunggal, Depok, Sleman, Yogyakarta
Telp: (0274) 6000333

Ulasan
Ulasan Singkat ARTOTEL Yogyakarta :
-
Konsep art hotel sangat menginspirasi tempat ini. Hal ini terlihat dari unsur anyaman yang sangat mendominasi. Mulai dari gedung dan furniture-nya yang terlihat seperti dianyam. Artotel merupakan cabang keempat setelah sebelumnya hadir di Surabaya, Jakarta dan Sanur Bali. Disetiap hotel selalu mengusung tema seni.
Kelas:
- Hotel Bintang 4
Jumlah Kamar :
- Terdiri dari 9 lantai dengan jumlah kamar 105
Fasilitas ARTOTEL Yogyakarta :
- Terbagi menjadi 3 jenis kamar, yaitu : studio 23, studio 25 dan studio 41
- Meet Space (meeting room)
- Art space & merchandise
- Kolam renang
- Wifi
- Coffe machine di setiap kamar
- Restoran 24 Jam : ROCA
Tempat menarik sekitarnya
Travel Agent & Rental
Pura Kencana Tour & Travel
PAKET WISATA - Bali tour 3 hari Program: Jogja-Denpasar-Kintamani-Bedugul-Tanah Lot-Jogja - Lombok Tour Program: Jogja-Lombok-S [...]
Wisata Kuliner
Mi Setan Jogja
Penggemar kuliner pedas, mesti mencoba mie setan yang ada di Jalan Kaliurang km 6 ini. menyediakan menu level pedas mulai dari level 1 (12 cabai) hingga level 5 (60 cabai). Tak hanya mengandalkan rasa pedas, mie setan terasa kenyal dan gurih. Dalam seporsi mie setan, selain tentunya mie, ada siomay basah, daging dan pangsit. Mie ditaburi topping yang terdiri dari daging ayam cincang, daun bawang dan seledri. [...]