Wisata Kuliner
Warung Blengerr Chinese Food
Jalan Hayam Wuruk No.39 Tegal Panggung, Danurejan, Kota Yogyakarta 55212

Ulasan
Apa Menariknya di Warung Blengerr Chinese Food?
- Porsi jumbo menjadi daya tarik rumah makan yang satu ini, Saking banyak porsinya, satu menu di ‘Blengerr’ bisa dinikmati hingga 3-4 orang dewasa. Kalau mau dinikmati seorang saja, sesuai namanya, pastinya bakal ‘mblenger’ karena porsinya yang buanyak.
- Menunya sama seperti kebanyakan rumah makan Chinese lainnya; nasi goreng, mie goreng, cap cay, sapo tahu, koloke, fuyung hay, dan menu-menu standar khas Tiongkok ala Indonesia.
Jam Buka Warung Blengerr Chinese Food
- Buka setiap hari : pukul jam 12.00 hingga jam 21.30 WIB
- Jumat : Pukul : 13.00 -22.00 WIB
Menu dan Harga Makanan di Warung Blengerr Chinese Food
- Menyediakan aneka masakan chinnese food (nasi goreng, mie goreng, cap cay, sapo tahu, koloke, fuyung hay)
- Untuk minuman, selain es teh an es jeruk, ada milkshake, milo, dan lemon tea. Milkshake tersedia rasa taro, vanila, hazelnut, greentea, bubble gum, dan choco creamy.
- Porsi jumbo tersebut, berkisar harga Rp 25.000 hingga Rp 31.000.
- Porsi medium berkisar Rp 14.000 hingga Rp 15.000.
- Harga minuman berkisar Rp 3000 hingga Rp 9000
Fasilitas Umum Warung Blengerr Chinese Food :
- Parkir Mobil menggunakan ruas jalan raya
- Parkir Motor
- Toilet
Info Selengkapnya :
- Outlet I : Jalan Parangtritis no. 128, Yogyakarta. Telepon : +62 812-6109-8787
- Outlet II :Jalan Hayam Wuruk No.39, 001, Tegal Panggung, Danurejan, Yogyakarta. Telepon : 085225566884
Gallery
Tempat menarik sekitarnya
Wisata Kuliner
Yata Premium Yogurt
Sesuai dengan namanya, Yata mengandalkan menu yogurt premium. Tak hanya yogurt, Yata akan segera meluncurkan menu baru, rujak froyo. Tempatnya yang cantik dan super instagrammble bikin betah berlama-lama di sini sambil menikmati semangkuk froyo. [...]
Event Organizer dan Multimedia
Jaecindo Indah
Segala detail dan informasi yang Anda perlukan, bisa langsung ditanyakan pada kontak yang tertera. Gudeg.net memberikan informasi terbaru bagi Anda ya [...]
Wisata Minat Khusus
Omah Dhuwung Rumah Keris dan Warung Kopi
Omah Dhuwung yang berarti 'rumah keris' merupakan semcam museum untuk keris. Berbagai keris koleksi anggota komunitas Lar Gangsir dipamerkan di sini. Keris yang dipamerkan cukup beragam mulai dari era kerjaaan Majapahit dan Padjajaran hingga keris tempaan baru. Koleksi GBPH Yudhaningrat juga dipamerkan di sini. [...]