Pendidikan
-
Mahasiswa UKDW Raih Dua Penghargaan dalam BliBli Future Program
Kamis, 04 Maret 2021 17:28Gudeg.net - Dua mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Duta Wacana (FTI UKDW) Yogyakarta bersama 12 mahasiswa lain dari berbagai kota di Indonesia telah menyelesaikan program BliBli Future Program Batch ...[...] -
Bupati Bantul Lantik 120 Guru dan Pengawas Sekolah
Selasa, 02 Maret 2021 21:00Gudeg.net - Bupati Bantul H. Abdul Halim Musih melantik 120 guru dan pengawas sekolah, dalam pelantikan dan pengambilan sumpah dan janji jabatan fungsional PNS di lingkungan pemerintahan Kabupaten Bantul, Selasa ...[...] -
Dosen UMY Beri Pelatihan Pengembangan Video Pembelajaran untuk Guru TK
Senin, 01 Maret 2021 18:28Gudeg.net - Dosen Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) melakukan pengabdian di TK ABA Argomulyo, Kecamatan Sedayu, Bantul, DIY, Sabtu (27/2). Menggandeng Universitas Gadjah Mada, kegiatan pengabdian ini berupa pemberian materi untuk ...[...] -
Gelar Wisuda Daring, UAJY Luluskan 494 Mahasiswa
Minggu, 28 Februari 2021 22:19Gudeg,net - Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) menggelar Wisuda Periode II Tahun Akademik 2020/2021 secara daring pada Sabtu, (27/2) melalui kanal Youtube UAJY. UAJY mewisuda 494 sarjana dengan rincian 445 ...[...] -
KKN 'Gemah Ripah' UKDW Inisiasi Ecotourism Kampung Sayur di Bausasran
Jumat, 26 Februari 2021 13:11Gudeg.net - Mahasiswa Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) Yogyakarta melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 'Gemah Ripah' pada 16 Januari 2021 – 28 Februari 2021. KKN ini dimaksudkan untuk meningkatkan sinergi perguruan ...[...] -
Mahasiswa UNY Ciptakan Sabun Herbal dari Minyak Kelapa dan Daun Patikan Kebo
Kamis, 25 Februari 2021 17:37Gudeg.net - Sekelompok mahasiswa UNY merekayasa limbah pengolahan minyak kelapa untuk dijadikan sabun antibakteri. Mereka adalah Khoir Nur Arifah prodi Manajemen, Larasati Nindya Ismana prodi Pendidikan Biologi, Muhammad Naufal Majid ...[...] -
UGM Kembali Raih Predikat Kampus Terbaik Nasional Versi 4ICU
Senin, 22 Februari 2021 16:41Gudeg.net - Universitas Gadjah Mada (UGM) kembali menduduki posisi pertama dalam pemeringkatan universitas terbaik di Indonesia versi 4 International & Universitas (4ICU) UniRank 2021. Melansir dari laman ugm.ac.id, Minggu (21/2), Rektor ...[...] -
Pemkot Beri Penghargaan 'Sekolah Berwawasan Lingkungan' Kepada 23 Sekolah
Sabtu, 20 Februari 2021 13:17Gudeg.net - Sebanyak 23 sekolah di Kota Yogyakarta yang terdiri dari 17 SD, empat SMP, dan dua SMA menerima penghargaan dari Pemerintah Kota Yogyakarta sebagai sekolah berwawasan lingkungan. Dilansir dari laman ...[...] -
UAJY Gelar Webinar 'Strategi Sukses Lolos Interview dan Psikotes'
Jumat, 19 Februari 2021 17:19Gudeg.net - Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) bekerja sama dengan Nawa Data Solutions menggelar webinar dan campus hiring online yang bertajuk “Strategi Sukses Lolos Interview dan Psikotes”. Webinar dilaksanakan khusus bagi ...[...] -
UAJY Sambut Mahasiswa Program Merdeka Belajar NUNI 2021
Rabu, 10 Februari 2021 17:40Gudeg.net - Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) menggelar welcoming ceremony melalui video conference untuk mahasiswa inbound Program Merdeka Belajar NUNI (PMBN) 2021, Selasa (9/02). Acara ini digelar untuk menyambut sekaligus memberikan ...[...]