Root
Kerang Klothok Kalibayem
Jalan Wates KM 2 No. 12

Ulasan
Ulasan Singkat Warung Klothok Kalibayem
-
Warung yang berdiri sejak akhir Oktober 2018 ini memiliki cukup banyak jenis kerang laut. Jika sedang lengkap, ada sejumlah 12 kerang yang bisa dipilih.
-
Bumbunya, ada rica-rica, pedas manis, rebus, atau goreng.
Jam Buka :
- Pukul 16.30-22.00.
Apa Saja Menunya dan Berapa Harganya?
- Kerang hijau, kerang dara, kerang batik, kerang sepah, kerang simping, kerang tiram, kerang bambu, kerang bulu, kerang keong, kerang jago, kerang kapak, dan yang lainnya.
- Harga per porsi Rp 10.000.
- Harga update per-Maret 2019
Fasilitas Umum :
- Parkir Motor
Info Selengkapnya :
- Warung Kerang Klothok Kalibayem : Jalan Wates KM 2 No. 12
Gallery
Tempat menarik sekitarnya
Layanan Umum
Kantor Dinas Pariwisata DIY
Terwujudnya Kota Yogyakarta sebagai kota tujuan wisata terkemuka yang bertumpu pada kekuatan dan keunggulan budaya lokal serta mampu memperkokoh jati diri, memberikan manfaat yang positif bagi masyarakat, serta dapat menjadi lokomotif pembangunan Kota Yogyakarta secara menyeluruh. [...]
Wisata Kuliner
Ais Kepal Jogja
Ais Kepal Jogja,Es serut yang diatasnya diberi coklat lumer dengan aneka toping pilihan. Es yang segar dipadupadankan dengan coklatnya yang lumer di mulut sangat pas di lidah. [...]