Layanan Umum
-
Perkembangan Kondisi Gunung Merapi
Senin, 28 Januari 2019 10:26Gudeg.net - Data meteorologi perkembangan Merapi kemarin (27/1) menunjukkan cuaca di Gunung Merapi terpantau cerah, berawan, mendung, dan hujan. Angin bertiup lemah-sedang ke arah timur laut, timur, dan tenggara. Suhu rata-rata ...[...] -
Hujan Lebat dan Angin Kencang, Dampak Siklon Tropis Riley
Senin, 28 Januari 2019 09:00Gudeg.net – Tropical Cyclone Warning Centre (TCWC) Jakarta melalui Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dampak siklon Riley pada pukul 21.36 WIB (27/1) . Hujan dengan intensitas sedang-lebat diperkirakan ...[...] -
Jadwal Pemadaman Listrik Senin, 28 Januari 2019
Senin, 28 Januari 2019 07:18Gudeg.net - Guna menjaga kelancaran pasokan ke tempat pelanggan serta dalam upaya mencegah gangguan yang dapat mengakibatkan listrik padam, PLN mengadakan pemeliharaan dan perbaikan secara berkala. Selama pemeliharaan dan perbaikan ini ...[...] -
Jembatan Muja Muju Akan Dibangun Ulang
Jumat, 25 Januari 2019 10:00Gudegnet- Dalam waktu dekat, Pemerintah Kota Yogyakarta akan membangun ulang atau melakukan penggantian Jembatan Muja Muju sisi selatan. “Kita masih review desain. Mudah-mudahan nanti pertengahan Februari sudah mulai lelang,” kata Kepala ...[...] -
Jadwal Pemadaman Listrik Jumat dan Sabtu, 25-26 Januari 2019
Jumat, 25 Januari 2019 07:14Gudeg.net - Guna menjaga kelancaran pasokan ke tempat pelanggan serta dalam upaya mencegah gangguan yang dapat mengakibatkan listrik padam, PLN mengadakan pemeliharaan dan perbaikan secara berkala. Selama pemeliharaan dan perbaikan ...[...] -
Merapi Alami Guguran Sebanyak Enam Kali
Kamis, 24 Januari 2019 11:12Gudeg.net – Aktivitas Gunung Merapi hingga saat ini belum mereda. Masih berstatus ‘Waspada’ (Level II), luncuran lava diamati rata-rata lebih jauh dibandingkan pertama kali lelehan lava pijar Merapi teramati. Pengamatan periode ...[...] -
Jadwal Pemadaman Listrik, Kamis 24 Januari 2019
Kamis, 24 Januari 2019 08:09Gudeg.net - Guna menjaga kelancaran pasokan ke tempat pelanggan serta dalam upaya mencegah gangguan yang dapat mengakibatkan listrik padam, PLN mengadakan pemeliharaan dan perbaikan secara berkala. Selama pemeliharaan dan perbaikan ini ...[...] -
Ini Persediaan Darah PMI Hingga Hari Ini
Selasa, 22 Januari 2019 15:38Gudeg.net - Persediaan darah di Palang Merah Indonesia (PMI) merupakan stok yang krusial bagi masyarakat. Ketersediaan stok darah PMI DIY sampai tanggal 22 Januari 2019 adalah sebagai berikut; Kota Yogya Golongan A: ...[...] -
Update Peringatan Dini BMKG Selasa, 22 Januari 2019
Selasa, 22 Januari 2019 14:15Gudeg.net – Setelah sebelumnya diberitakan prakiraan cuaca dan potensi adanya peringatan dini cuaca hari ini (22/1), Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika kembali memuktahirkan peringatan dini tersebut. Pukul 14.00 WIB siang ini, ...[...] -
Cuaca DIY Hari Ini, Waspadai Hujan Lebat Sore Nanti
Selasa, 22 Januari 2019 09:22Gudegnet - Setelah berawan pada pagi hari ini, prakiraan cuaca di DIY hari ini pada siang dan sore hari diperkirakan terjadi hujan ringan hingga sedang. Hal ini dilansir oleh Badan ...[...]