Berita

BMKG Perkirakan Gunungkidul, Bantul, dan Kulonprogo Dilanda Cuaca Buruk

Oleh : Trida Ch Dachriza / Rabu, 18 Maret 2020 19:00
BMKG Perkirakan Gunungkidul, Bantul, dan Kulonprogo Dilanda Cuaca Buruk
via BMKG

Gudeg.net— Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan potensi hujan dengan intensitas sedang-lebat yang dapat disertai petir/kilat dan angin kencang akan terjadi pada pukul 18.45 WIB.

Area terdampak diperkirakan meliputi Gunungkidul (Ponjong, Rongkop, Semanu, Tanjungsari, Saptosari, Paliyan, Karangmojo, Wonosari, Playen, Patuk, Gedangsari, Panggang), Bantul (Dlingo dan Imogiri), dan Kulonprogo (Kokap, Girimulyo).

Kondisi ini diperkirakan dapat meluas hingga ke wilayah Kulonprogo lainnya (Pengasih, Temon, Wates) dan Bantul (Pundong, Kretek, Jetis, Bambanglipuro, Srandakan, Sanden).

Kondisi ini diperkirakan akan berlangsung hingga pukul 20.45 WIB.

Peringatan ini merupakan pemuktahiran peringatan sebelumnya. Sebelumnya BMKG merilis peringatan dini cuaca buruk pada pukul 16.00 WIB yang menyebutkan cuaca buruk akan berlangsung hingga pukul 18.30 WIB.


0 Komentar

    Kirim Komentar


    jogjastreamers

    UNIMMA FM 87,60

    UNIMMA FM 87,60

    Radio Unimma 87,60 FM


    ARGOSOSRO FM 93,2

    ARGOSOSRO FM 93,2

    Argososro 93,2 FM


    RETJOBUNTUNG 99.4 FM

    RETJOBUNTUNG 99.4 FM

    RetjoBuntung 99.4 FM


    JOGJAFAMILY

    JOGJAFAMILY

    JogjaFamily 100,9 FM


    GCD 98,6 FM

    GCD 98,6 FM

    Radio GCD 98,6 FM



    Dapatkan Informasi Terpilih Di Sini