Gudeg.net–Hari ini, Jumat (16/4) DIY diperkirakan mengalami cuaca cerah berawan hingga dini hari nanti.
Namun, ada potensi hujan ringan-sedang di Kulonprogo bagian selatan, Sleman, Bantul bagian timur, dan Gunungkidul bagian barat.
Suhu berkisar di antara 23-32 derajat Celsius dengan kelembapan 60-95 persen. Angin bertiup dari barat laut, timur, dan tenggara dengan kecepatan 30 kilometer per jam.
Wilayah perairan selatan DIY diprediksi mengalami gelombang tinggi dengan kisaran tinggi gelombang 2.5-4 meter (kategori tinggi).
Kirim Komentar