Empat kuliner ini sedang menggelar promo, cocok dinikmati bersama teman dan keluarga. Berikut infonya:
1. Papa rons
Papa Rons menggelar promo Pizza Combo, 2 pizza large dengan 4 topping favorit dapat dinikmati seharga Rp 155.000. Info: IG @paparonsjogja.
2. A&W restoran
A&W Restaurants punya paket-paket dengan harga khusus dalam weekend deals pada 7-9 Mei 2021. Info: @awerestoranid.
3. Yoshinoya
Yoshinoya menggelar promo 3 Beef Bowl Deal seharga Rp 130.000. Promo ini berlaku 1-31 Mei 2021. Info: IG @yoshinoyaid.
4. Jco
1 box Jpops + 1 L Jcoffee dapat dinikmati seharga Rp 109.000, untuk periode 10-11 Mei 2021. info: IG@jcoindonesia
Kirim Komentar