Seni & Budaya

  • Sedekah Bumi Sendang Sombomerti, Tradisi Warisan Leluhur

    Minggu, 28 Februari 2021 15:00
    Gudeg.net-Warga Desa Sombomerti, Demangan, Maguwoharjo, Depok, Sleman mengadakan acara sedekah bumi yang diadakan di Sendang Sombomerti, Minggu (28/2). "Sedekah bumi ini sebagai upaya wujud syukur atas karunia air bersih yang dapat ...[...]
  • Agenda Pertunjukan Pameran ''Harmoni Cina-Jawa dalam Seni Pertunjukan''

    Jumat, 26 Februari 2021 19:00
    Gudeg.net—Pameran ‘Harmoni Cina-Jawa dalam Seni Pertunjukan' yang dibuka mulai hari ini, Jumat (26/2) tidak hanya memamerkan bukti-bukti akulturasi Cina-Jawa yang hidup berdampingan. Namun, juga menyajikan berbagai agenda dan pertunjukan yang dapat ...[...]
  • Akulturasi Budaya di ''Harmoni Cina-Jawa dalam Seni Pertunjukan''

    Jumat, 26 Februari 2021 14:00
    Gudeg.net—Pameran ‘Harmoni Cina-Jawa dalam Seni Pertunjukan' dibuka untuk umum mulai hari ini, Jumat (26/2) di Museum Sonobudoyo Gedung Eks KONI, Jalan Pangurakan No.4, Ngupasan, Yogyakarta.  Sejumlah koleksi museum dipilih, dinarasikan kembali, ...[...]
  • ''Bunga Putih'' Astarina: Bilang Cinta Tanpa Basa-basi

    Kamis, 25 Februari 2021 22:00
    Gudeg.net—Meramaikan indsutri musik, Astarina yang dikenal sebagai pembetot bas di band Circle Fox kini tampil beda dengan proyek solonya, sebuah single dengan judul “Bunga Putih”. Membawa genre bossa nova lewat single ...[...]
  • Miracle Prints Ajak Seniman Yogya Mem-'vaksin' Karya

    Rabu, 24 Februari 2021 21:00
    Gudeg.net—Miracle Prints Art Shop & Studio memanggil para seniman untuk turut serta dalam pameran “Kecil Itu Indah-Miracle #4 ‘Vaksin’”. “Miracle memgambil tema ‘Vaksin’. Para seniman dipersilakan membuat karya merespon kata ajimat ...[...]
  • Something Wrong Luncurkan Video Musik 'Living In Hell'

    Selasa, 23 Februari 2021 15:57
    Gudeg.net - Something Wrong, band hardcore asal Yogyakarta meluncurkan klip video untuk lagu "Living In Hell". Lagu tersebut diambil dari album kedua mereka, "Get Off My Back" yang dirilis pada ...[...]
  • Pameran 'Derap', Semangat Berkarya di Masa Pandemi

    Selasa, 23 Februari 2021 14:00
    Gudeg.net - Sembilan seniman yang tergabung dalam "Kelompok 9" menggelar pameran bertajuk "Derap". Pameran ini berlangsung di Taman Budaya Yogyakarta (TBY) 20-26 Februari 2021. Seniman yang berpartisipasi dalam pameran ini adalah ...[...]
  • Prakiraan Cuaca Selasa 23 Februari 2021, DIY Berawan hingga Hujan Sedang

    Senin, 22 Februari 2021 21:49
    Gudeg.net - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) dalam laman resminya bmkg.go.id memprediksi pada Selasa (23/2) wilayah DIY diguyur hujan dengan intensitas ringan hingga sedang. BMKG memberi peringatan dini untuk ...[...]
  • ''Tamu Istimewa Jedink Ling Ling'': Datang Tak Diundang, Pergi Bawa Harta

    Senin, 22 Februari 2021 18:00
    Gudeg.net—Film pendek garapan Jedink Production pada episode baru kali ini bercerita tentang kedatangan tamu yang tidak tahu diri. Karakter Kwie Tan Shui diceritakan sebagai sahabat lama Jedink. Ia muncul datang bertamu ...[...]
  • Jadwal PBTY Hari Ini, ada Barongsai dan Liong

    Senin, 22 Februari 2021 15:15
    Gudeg.net - Pekan Budaya Tionghoa Yogyakarta (PBTY) tahun ini digelar secara virtual pada 20-26 Februari 2021 melalui akun Youtube PBTY Channel. Hari ini, Senin (22/2) ada pertunjukan-pertunjukan menarik yang sayang ...[...]

jogjastreamers

UNISI 104,5 FM

UNISI 104,5 FM

Unisi 104,5 FM


RETJOBUNTUNG 99.4 FM

RETJOBUNTUNG 99.4 FM

RetjoBuntung 99.4 FM


SWARAGAMA 101.7 FM

SWARAGAMA 101.7 FM

Swaragama 101.7 FM


GCD 98,6 FM

GCD 98,6 FM

Radio GCD 98,6 FM


JOGJAFAMILY

JOGJAFAMILY

JogjaFamily 100,9 FM



Dapatkan Informasi Terpilih Di Sini