Pendidikan
-
UMY Bagikan Sahur dan Takjil untuk Mahasiswa
Rabu, 29 April 2020 11:00Gudeg.net - Pandemi Covid-19 membuat Ramadan 1441 H berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Imbasnya antara lain dirasakan oleh mahasiswa yang tak bisa mudik atau pulang kampung. Tutupnya sejumlah warung makan menjadi permasalahan ...[...] -
Gubernur DIY Tetapkan Penambahan Masa Pembelajaran Jarak Jauh untuk SMA, SMK, dan SLB
Rabu, 29 April 2020 09:35Gudeg.net—Gubernur DI Yogyakarta, Sri Sultan Hamengkubuwono X, mengeluarkan surat edaran mengenai penambahan waktu pembelajaran jarak jauh untuk siswa Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), dan Sekolah Luar Biasa ...[...] -
UNY Bagikan Bantuan APD di Empat Kabupaten
Selasa, 28 April 2020 12:19Gudeg.net— Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) memberikan bantuan dalam bentuk Alat Pelindung Diri (APD) produksi warga akademik UNY dan sembako bertepatan dalam rangka Dies Natalis ke-56 UNY, Senin (27/4). “Ratusan alat pelindung ...[...] -
UGM Resmikan Bilik Sampling Covid-19
Senin, 27 April 2020 19:26Gudeg.net- Universitas Gadjah Mada (UGM) bekerjasama dengan tim dokter RS Akademik UGM meluncurkan sebuah sarana untuk pengecekan virus corona atau Covid-19. Alat yang berbentuk sebuah bilik ini dinamai GAMA Swab Sampling ...[...] -
UAJY Berikan Bantuan untuk Mahasiswa Selama Pandemi
Senin, 20 April 2020 17:21Gudeg.net—Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) memberikan bantuan kepada mahasiswanya. Hal ini diumumkan oleh akun media sosial resmi UAJY. “Sebagai bentuk kepedulian UAJY terhadap mahasiswa dalam menghadapi pandemi Covid-19, maka selama kuliah ...[...] -
UAJY Salurkan Bantuan Kepada Mahasiswa
Rabu, 15 April 2020 09:00Foto: Dok. Humas UAJY Gudeg.net - Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) memberikan bantuan kepada mahasiswa perantauan yang masih menetap di DIY. Bantuan juga diberikan kepada para mahasiswa yang tinggal di lingkungan ...[...] -
Kegiatan Sensorik Seru dengan Batita #Dirumahsaja
Senin, 13 April 2020 12:53Gudeg.net—Aktivitas sensori atau sensory activity merupakan kegiatan yang memainkan peran sentral dalam perkembangan otak bayi dan anak. Kegiatan sensorik dilakukan melalui aktivitas yang mensitimulasi kelima indra anak; rasa, sentuhan, penciuman, pendengaran, ...[...] -
CEO Startup Berbagi Tips Membangun Bisnis dalam Kuliah Online UGM
Minggu, 12 April 2020 16:00Gudeg.net - Kuliah online mata kuliah Kewirausahaan Sosial UGM yang diselenggarakan Sabtu (11/4) menghadirkan Delta Purna Widyangga selaku CEO Qiscus, sebuah startup multichat yang berbasis di Yogyakarta, sebagai pemateri tamu. Dengan ...[...] -
Diterima SNMPTN UNY 2020? Ikuti Langkah Berikut
Jumat, 10 April 2020 18:41Gudeg.net—Mahasiswa baru Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) yang diterima melalui jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) pada 8 April 2020 lalu diwajibkan untuk mengisi ata isian sosial ekonomi. Mahasiswa dapat ...[...] -
UNY Terima 1.522 Maba Lewat SNMPTN
Jumat, 10 April 2020 08:42Gudeg.net—Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menerima 1.552 mahasiswa baru melalui jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN), Rabu (8/4). Dari sejumlah tersebut, 472 calon mahasiswa merupakan peserta yang mendapatkan Kartu Indonesia ...[...]