Layanan Umum

Bisa Rekreasi, Akhir Pekan Ini Jogja Cerah Berawan

Oleh : Trida Ch Dachriza / Jumat, 28 September 2018 16:26
Bisa Rekreasi, Akhir Pekan Ini Jogja Cerah Berawan
Gudegnet/Trida


Gudeg.net— Cuaca di DIY pekan ini nampak cukup bersahabat untuk berekreasi dengan teman maupun keluarga. Didominasi cuaca cerah-berawan, beberapa wilayah seperti Wonosari dan Wates diperkirakan berawan pada malam hari.

Suhu terendah ada di titik 22°C, dan 33°C pada titik tertingginya. Angin berhembus dari selatan dan kecepatan 20 kilometer per jam. Kelembaban ada di kisaran 45-90%. Peringatan waspada potensi peningkatan gelombang laut masih dicanangkan. Tinggi gelombang diperkirakan di 2.5-3.5 meter.

 


0 Komentar

    Kirim Komentar


    jogjastreamers

    UNIMMA FM 87,60

    UNIMMA FM 87,60

    Radio Unimma 87,60 FM


    JOGJAFAMILY

    JOGJAFAMILY

    JogjaFamily 100,9 FM


    SWARAGAMA 101.7 FM

    SWARAGAMA 101.7 FM

    Swaragama 101.7 FM


    ARGOSOSRO FM 93,2

    ARGOSOSRO FM 93,2

    Argososro 93,2 FM


    SWADESI ADHILOKA

    SWADESI ADHILOKA

    Handayani FM


    MBS 92,7 FM

    MBS 92,7 FM

    MBS 92,7 FM


    Dapatkan Informasi Terpilih Di Sini