Hiburan

Rekomendasi Lima Film Seru di Netflix

Oleh : Wirawan Kuncorojati / Senin, 24 Januari 2022 17:00
Rekomendasi Lima Film Seru di Netflix

Gudeg.net - Sedang mencari tayangan film laga seru? Lima film berikut ini bisa menjadi pilihan. Film-film berikut ini dapat disaksikan melalui layanan streaming Netflix. 

1. Train to Busan
Wabah zombi merebak. Seorang ayah dan anaknya berusaha mencapai satu-satunya kota yang masih aman. Mereka menempuh perjalanan yang menegangkan. Film ini dirilis pada tahun 2016.

2. The Old Guard
Dirilis tahun 2020, film ini mengisahkan empat pejuang abadi yang secara diam-diam melindungi dunia. Mereka telah melakukannya berabad-abad. Kemampuan misterius mereka menjadi sasaran. 

3. 6 Underground
Film yang dirilis tahun 2019 ini menceritakan. Setelah memalsukan kematiannya, seorang miliarder teknologi merekrut tim operasi internasional untuk sebuah misi, untuk menjatuhkan diktator brutal.

4. Dynasty Warriors
Film yang dirilis tahun 2021 ini mengisahkan para panglima perang, prajurit, dan negarawan bertarung memperebutkan kekuasaan dalam dongeng fantasi adaptasi video game populer dan "Romance of the Three Kingdoms" ini.

5. Polar
Seorang pembunuh bayaran yang hapir pensiun harus menunda untuk hidup tenang. Sang bos mengirim pasukan untuk membunuhnya. Film ini dirilis tahun 2019.


0 Komentar

    Kirim Komentar


    jogjastreamers

    JOGJAFAMILY

    JOGJAFAMILY

    JogjaFamily 100,9 FM


    SWARAGAMA 101.7 FM

    SWARAGAMA 101.7 FM

    Swaragama 101.7 FM


    SOLORADIO 92,9 FM

    SOLORADIO 92,9 FM

    Soloradio 92,9 FM SOLO


    GCD 98,6 FM

    GCD 98,6 FM

    Radio GCD 98,6 FM


    UNIMMA FM 87,60

    UNIMMA FM 87,60

    Radio Unimma 87,60 FM


    IRADIO 88.7 FM YOGYAKARTA

    IRADIO 88.7 FM YOGYAKARTA

    100% Musik Indonesia, Cinta Musik Indonesia.


    Dapatkan Informasi Terpilih Di Sini