Pelukis dan pegawai negeri sipil (PNS) bisa jadi dua profesi yang bertolak belakang. Dyan Anggraini Rais tahu benar situasi itu. "Ia hidup di "dua dunia," kata seniman Landung Simatupang. Pameran tunggal bertajuk Ambang / Threshold di Sangkring Art Space ini menjadi penanda tugas Dyan sebagai PNS telah rampung dan awalan totalitasnya di dunia seni.
![](/cni-content/uploads/files/images/berita/Januari%202013/20130123_ambang1.jpg)
Kirim Komentar